Jumat, 03 Februari 2017
MENGERJAKAN PERSAMAAN DASAR AKUNTANSI
1.PENGERTIAN AKUNTANSI
Defini akuntansi menurut para ahli antara lain
a.Menurut American Accounting Association (AAA),akuntansi adalah proses mengidentifikasi,mengukur,dan melaporkan informasi ekonomi,untuk memungkinkan adanya penilaian dan keputusan yang jelas dan tegas bagi pihak pemakai informasi.
b.Menurut American Institute of Certified Public Accuntants (AICPA),akuntansi adalah proses pencatatan,penggolongan,dan peringkasan transaksi kejadian yang tepat.
Dari segi bahasa,akuntansi berasal dari kata kerja "to account" yang berarti memperhitungkan.
Jadi akuntansi adalah proses pencatatan,penggolongan,peringkasan,pelaporan dan penganalisaan data keuangan suatu organisasi.
Dari pengertian tersebut dapat disimpulkan bahwa kegiatan akuntansi meliputi:
a Pencatatan (recording)
b. Penggolongan (classifying)
c.Peringkasan (summarizing)
d. Pelaporan (reporting)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar